Bisnis Kami


Pengembang Properti

Sesuai dengan visi dan misi, Angkasa Pura Property didirikan untuk mengembangkan lahan milik Angkasa Pura I baik di dalam maupun di luar area bandara.


Manajemen Properti & Utilitas

Selain menjadi pengembang properti dan penyedia jasa konstruksi, Angkasa Pura Property juga bekerja sama dengan mitra strategis untuk menyediakan fasilitas bandara.


Jasa Konstruksi

Selain menjadi pengembang, Angkasa Pura Property menyediakan jasa pelaksana konstruksi khususnya untuk membangun fasilitas penunjang area bandara.

Group Member